Pinguicula "philipsae", barangkali dinamakan begitu, lantaran bentuk daunnya yang kayak bibir/paruh burung pinguin. Sanse yang satu ini ternyata cukup genit serta suka bersolek, hal ini nampak dari sifat alaminya yang melapisi bedak putih secara merata di semua sisi permukaan daunnya.
1 komentar:
Bung, saya ingin bertanya, komposisi media yg tepat utk pinguicula itu apa?
Terima kasih,
[indra]
Posting Komentar